Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Resep Kripik pisang gurih


Kripik pisang gurih foto resep utama

Bahan-bahan

  1. Pisang

  2. Garam

  3. 2 bawang merah (haluskan)

  4. Baking soda

Cara Membuat

  1. Langkah 1

    Kupas pisang,cuci bersih,taroh dlm wadah. Iris pisang sesuai selera,agak tipis ya..Krn kemarin pisangku masih sedikit mentah,jd ak rendam di air yg sudah kucampur sedikit baking soda

  2. Langkah 2

    Siapkan wajan, goreng pisang sampai setengah kering, tiriskan, lanjutan sampai habis. Setelah itu pindah ke wajan yg agak besar,beri minyak yg agak banyak, goreng kembali pisang yg setengah kering td. Ambil secukupnya pisangnya,masukan larutan garam dan bawang satu sendok ke dlm minyak, goreng sampai kering.